Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2018

Generasi Z Ber-Sumpah Pemuda

Badan Pengurus Yayasan Wakaf Baitussalam mengadakan Seminar Nasional dengan tema Generasi Z-Alfa Indonesia : Karakter dan Tantangannya Menyambut Seabad Indonesia pada hari Kamis Tanggal 26 Oktober 2017. Acara yang bertempat di Ruang Serba Guna Masjid Raya Baitussalam Komplek Billy Moon Pondok Kelapa ini merupakan salah satu cara untuk memaknai hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada hari ini, Sabtu 28 Oktober 2017. Bertindak sebagai Keynote speaker adalah Staff Ahli Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Bidang Inovasi dan Daya Saing Bapak Ananto Kusuma Seta dan Ketua Yayasan Wakaf Baitussalam Bapak Djonny Sjafruddin. Seminar yang dihadiri oleh Kepala Sekolah TK hingga SMA beserta Ketua Komitenya di wilayah Jakarta Timur dan wali murid TK Islam Baitussalam ini menampilkan dua pembicara utama yaitu, Imam Ratrioso sebagai Psikolog Kebangsaan dan Munif Chatib selaku Praktisi Pendidikan dengan moderator Abi Bhadra dan pembawa acara Heppy Chandra. Dalam sambutannya selaku Ketua Yayasan, Djhonny S...

Anjing dan Kancil

Disebuah hutan ada pemburu yang ditemani anjingnya. Ia mencari hewan hewan hutan untuk dimangsanya. Anjing tersebut dilatih untuk memburu hewan hewan dihutan. Pemburu tersebut akhirnya mencari buruannya bersama sang anjing. Ditengah tengah pemburuannya, ia melihat kancil sedang makan. Ia berusaha mengejar sang kancil sampai akhirnya sang kancil tertangkap.  Sang kancil berusaha keras mengindari pemburu dan anjingnya. Namun apa daya dia malah tertangkap dan dimasukkan ke dalam kandang. Sang kancil termasuk hewan yang cerdik dihutan. Ia berusaha keluar dari kandang tesebut. Sang kancil berusaha menipu anjing tadi agar ia bisa membantu mengeluarkannya dari kandang. Kancil berkata bahwa ialah yang disayang oleh pemburu karena kancil diberikan makanan yang banyak dan diberikan kasih sayang lebih. Ia juga berkata bahwa anjing tadi akan digantikan oleh kancil. Dengan berpikir panjang akhirnya anjing berhasil ditipu oleh sang kancil. Ia termakan kata katanya dan tidak terima atas perkataa...

Batik

Batik  adalah  kain  bergambar yang pembuatannya secara khusus dengan menuliskan atau menerakan  malam  pada kain itu, kemudian pengolahannya diproses dengan cara tertentu yang memiliki kekhasan.Batik Indonesia, sebagai keseluruhan  teknik ,  teknologi , serta pengembangan  motif  dan budaya yang terkait, oleh  UNESCO  telah ditetapkan sebagai  Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi  ( Masterpieces of the Oral and Intangible Heritage of Humanity ) sejak  2 Oktober 2009 . Berikut adalah cara pembuatan batik : Semula batik dibuat di atas bahan dengan warna putih yang terbuat dari  kapas  yang dinamakan  kain mori . Dewasa ini batik juga dibuat di atas bahan lain seperti  sutera ,  poliester ,  rayon  dan bahan sintetis lainnya.  Motif  batik dibentuk dengan cairan  lilin  dengan menggunakan alat yang dinamakan  canting  untuk motif halus, ...